Patroli Mobile Biru Kewilayahan dan Pengecekan Rumsong Polsek Setu, Antisipasi Guantibmas

  • Redaksi
  • Sabtu, 13 April 2024 10:04
  • 48 Lihat
  • Polri

Bekasi Kabupaten, Media Budaya Indonesia.Com - Polsek Setu Polres Metro Bekasi Patroli Mobile Biru Kewilayahan.Patroli Biru Mobile Kewilayahan di wilayah hukum Polsek Setu Restro Bekasi guna mengantisipasi terjadinya tindakan kriminal atau kejahatan jalanan.Sabtu(13/04/24).pada pukul 01.10 wib sampai 03.00 wib.

Patroli Mobile Biru Kewilayahan dan Pengecekan Rumsong Polsek Setu
menyasar ke beberapa lokasi yang dianggap rawan terjadinya tindakan kriminal atau aksi kejahatan jalanan.

Patroli Biru Mobile Kewilayahan ini guna mengontrol dan memantau sejumlah lokasi seperti kawasan permukiman, sentra ekonomi, obyek vital, strong point, dan beberapa lokasi lainnya yang dianggap rawan kejahatan. 

Adapun beberapa lokasi yang menjadi target patroli yaitu :
1. Perum BTR 7
2. Terowongan tol
3. Perum park place
4. Perum GSP. 

6 (enam) personil Polsek Setu dipimpin Wakapolsek Iptu Eko Pamungkas, dengan beberapa personil yaitu :
- Aiptu Yulianto
- Aipda Alberiyantoni
- Aipda Wiwit priyadi
- Bripka Ahmad Rojali
- Brupka Andri wijaya. 
 

Melaksanakan kegiatan Patroli Mobile kewilayahan kontrol dan pemantauan Obyek Vital, Sentra Ekonomi, Pemukiman Masyarakat/rumsong dan tempat rawan kejahatan. Antisipasi Guantibmas, 3 C ( Curas, Curat & Curanmor ), tawuran antar pemuda, pelajar dan pok masyarakat serta kejahatan jalanan lainnya. 

Kegiatan berjalan dengan lancar, aman dan kondusif. (R/NK)

Polsek Setu # Polres Bekasi # Media Budaya Indonesia.Com

Komentar

0 Komentar