Ziarah Ke Makam Napak Tilas Raja Sumedang Larang Prabu Gajah Agung di Jawa Barat

Jawa Barat I Media Budaya Indonesia.Com - Napak tilas  adalah Makam Raja Sumedang Larang 3 .Prabu Gajah Agung yang terletak di Dusun,  Cigintung,  RT 04/03  Desa Cisurat Wado, Jawa Barat. Jumat (19/5/2023).

Makam Prabu  Gajah Agung ini sudah di lestarikan sebagai cagar budaya yang di lindungi oleh pemerintah .pada tahun 1992.

Resmi sebagai situs cagar budaya.dan saat ini menjadi wisata Religi bagai para pencinta situs - situs yang berada di Jawa Barat .

 Ini merupakan peninggalan para peminpin pendahulu,  di Sumedang Larang Raja Prabu Gajah Agung ini adalah seorang Raja di Sumedang larang yang ke- 3 .

Mbah Yayat sebagai juru kunci pemakaman Prabu mengatakan, tempat ini udah menjadi wisata Religi  dan sekalian berziarah disini dan tempat ini harus kita jaga," ucap juru kunci yang biasa disapa Mbah Yayat.

Raja Prabu yang sangat di segani di zaman kejayaan dulu Sumedang Larang, yang saat ini masih di rawat seorang juru kuncen ya itu embah Yayat .

"Dan saat ini masih terawat dengan baik makam Prabu Gajah Agung. (Ai Sumanta)

Pemkot Sumedang # Media Budaya Indonesia.Com

Komentar

0 Komentar