Lurah Pademangan Timur menata RPTRA Patimura dan Jalan Pademangan V Raya

  • Redaksi
  • Selasa, 23 April 2024 17:22
  • 60 Lihat
  • Berita Umum

Jakarta, Media Budaya Indonesia.Com.- Kelurahan Pademangan Timur, kecamatan Pademangan Kota Administrasi Jakarta utara, melakukan penataan kawasan RPTRA.PATMURA di Jalan Pademangan Vlll.RW 010. Penataan kawasan RPTRA Patimura tersebut saat ini progresnya sudah mencapai 50 persen, Selasa (23/4).

Lurah Suhardiman, mengatakan, penataan kawasan RPTRA Patimura pertama karena sudah kelihatan kumuh dan banyak pohon yang pada mati dan di luar banyak PKL berjualan,Kita tata perlahan biar kelihatan Asri kembali dan di jalan Pademangan V Raya juga kita tata sisi kalinya kembali kita tanamin pohon, tadinya banyak limbah plastik di tumbuh berkerjasama pengurus Rt,RW.01,LMK,FKDM,Babinsa, pkk, Dawis, dan Bhabinkamtibmas.

Adapun konsep penataan tersebut, lanjut Suhardiman, yaitu membuat taman hias dan juga tempat pijat refleksi, serta ditanami pohon obat keluarga (toga). Pada penataan ini, Kelurahan Pademangan Timur bekerjasama dengan sektoral terkait diantaranya Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota, KPKP dan instansi terkait lainnya.

"Semoga dengan penataan ini dapat menambahkan keindahan dan kebersihan lingkungan, serta diharapkan warga dapat mencontoh penataan kawasan ini di lingkungannya masing-masing," ujar Supriyanto, Selasa (23/4/2024).

Sementara Sarjo warga RW. 01.kelurahan Pademangan Timur, sangat mengaspresiasi gebrakan lurah Suhardiman. "Kalau bisa sekedar usul sampai ujung jalan Pademangan V Raya. Pintu kereta api kali mati." Ungkapnya.

 (Sutarno)

Kelurahan Pademangan Timur # Pemkot Jakarta Utara # Media Budaya Indonesia.Com

Komentar

0 Komentar